Pendaftaran Seminar Proposal

Pendaftaran Seminar Proposal Tadris Biologi

  1. Download formulir pendaftaran seminar proposal & template pengesahan seminar proposal sidang-sidang Tadris Biologi
  2. Isi gform pendaftaran seminar proposal Tadris Biologi 
  3. Copy Proposal penelitian skripsi sebanyak 2 (dua) rangkap dibawa ketika pelaksanaan seminar proposal (cover sudah Acc Pembimbing 1 & 2, ada lembar persetujuan yang ditandatangani oleh Ketua Jurusan)
  4. Masuk grup WA Sidang-sidang Tadris Biologi
  5. Lembar pengesahan seminar proposal dibawa pada saat pelaksanaan seminar proposal, setelah sudah ditandatangani Upload pengesahan seminar proposal
Scroll to Top