Sosialisasi Program KKN Tahun 2023

 

Sosialisasi Program KKN Tahun 2023 IAIN Syekh Nurjati Cirebon dilaksanakan secara zoom. Bagi dosen pembimbing KKN dan mahasiswa semester 6 (enam) disarankan untuk dapat mengikuti kegiatan tersebut sebagai persiapan KKN pada semester depan. Zoom dilaksanakan pada Selasa 06 Juni 2023 pukul 09.00-10.00 WIB dengan passcode: KKN2023.

Sosialisasi Program KKN Tahun 2023

Scroll to Top